Wednesday 28 December 2016

Cara Membuka Website yang Di Blokir di Komputer

Kang Damai - Inilah tutorial yang sering ditunggu-tunggu bagi yang hobi surfing di dunia internet yaitu Cara Membuka Website yang Di Blokir di Komputer. Dalam tutorial ini saya menggunakan pengalaman saya saat inign membuka salah satu website di browser Chrome. Namun tenang saja saya juga akan membagikan tutorialnya pada browser Mozila juga.

Untuk Cara membuka Website yang di Blokir di Chrome sebagai berikut.


1. Buka Browser Chrome.
2. Langsung buka link ini. Anonymox.net
3. Lalu clik Download for Chrome seperti gambar dibawah ini.



4. Klick ADD to Chrome. dan Klik Add Extension



5. Setelah itu akan Muncul simbol X di kanan bar Chrome clik icon tersebut dan ikuti langkah dibawah ini


6. Selesai. dan semoga sukses.



Cara Membuka Website yang Di Blokir di Browser Mozila



1. Buka Browser Mozila Firefox.
2. Buka link ini Anonymox.net
3. Klik Download Add-on For Free pada Icon Mozila Forefox.
4. Install.
5. Restart Mozila Firefox.
6. Klik icon X di pojok kanan atas Mozila Firefox.
7. Pilih identities. Biasanya saya menggunakan us14c
8. Klik Oke. dan silahkan berselancar ria.

Sekian tadi merupakan Cara Membuka Website yang Di Blokir di Komputer/PC , Cara Membuka Website yang Di Blokir di Browser MozilaCara membuka Website yang di Blokir di Chrome. sekian semoga bermanfaat.

Artikel Terkait

Dimohon berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak menyinggung tentang hal SARA dan juga sesuai dengan topik yang di bahas
EmoticonEmoticon